Sabtu, 29 Desember 2012

Mengelola Gula Darah Saat Puasa

Gula darah dalam dunia kedokteran merupakan istilah yang mengacu kepada tingkat glukosa di dalam darah. Konsentrasi gula darah atau tingkat glukosa serum diatur dalam tubuh, glukosa dialirkan melalui darah merupakan sumber energy untuk sel-sel tubuh.
Kadar gula darah (KGD) yang normal dalam tubuh bervariasi antara 70-150 mg/dl (4-8 mmol/l) dan biasanya meningkat sesaat setelah makan dan biasanya berada pada level terendah pada pagi sebelum sarapan.
Meskipun disebut “gula darah” selain glukosa ada jenis-jenis gula lainnya seperti fruktosa dan galaktosa, namun hanya tingkat glukosa yang diatur melalui insulin dan leptin. Apabila kadar gula seseorang diatas batas normal berarti orang tersebut mengalami hyperglikemia yang dikenal dengan “Diabetes Mellitus (DM)”.
Kadar gula darah yang berlebihan disebabkan oleh tidak sempurnanya proses metabolisme  zat makanan dalam sel tubuh. Di dalam sel, sari-sari makanan diubah menjadi energi yang diperlukan tubuh. Jika proses pengangkutan zat gula darah (glukosa) ke dalam sel terganggu, maka glukosa tidak dapat diserap ke dalam sel dan tertinggal di dalam darah. Inilah yang menyebabkan kadar gula darah menjadi tinggi dan penyerapan glukosa ke dalam sel  dibantu oleh hormon yang disebut insulin.
Pada diabetes, kadar gula darah terlalu tinggi namun pada hipoglikemia kadar gula darah yang terlalu rendah. Kadar gula darah yang terlalu rendah menyebabkan berbagai sistem organ tubuh  mengalami kelainan fungsi. Sebagian orang merasa mengantuk atau fungsi kognitifnya menurun beberapa jam setelah makan, yang mereka yakini berkaitan dengan menurunnya tingkat gula darah, atau "gula darah rendah".
Otak memberikan respon terhadap gula darah yang rendah dan melalui sistem saraf merangsang kelenjar adrenal untuk melepaskan epinefrin (adrenalin), guna melepaskan gula agar kadarnya dalam darah tetap terjaga, jika kadarnya menurun maka akan terjadigangguan fungsi otak.
Seseorang yang sering mengalami hipoglikemia terutama penderita diabetes hendaknya selalu membawa tablet glukosa karena efeknya cepat timbul dan memberikan sejumlah gula yang konsisten. Baik penderita diabetes maupun bukan sebaiknya sesudah makan gula diikuti dengan makanan yang mengandung karbohidrat yang bertahan lama seperti roti gandum atau biscuit.
Cara terbaik untuk mengontrol hipoglikemia adalah melalui pola makan yang serupa dengan yang digunakan untuk mengendalikan diabetes mellitus: pengurangan gula sederhana, asupan besar karbohidrat kompleks, serta penambahan frekuensi makan. Permen, soda, dan bahkan jus buah (dimana produsen sering mempermanisnya dengan banyak gula) adalah tinggi gula dan harus dihindari. Makanan yang tinggi dalam serat larut memperlambat penyerapan karbohidrat dan membantu mencegah naik turunya kadar gula darah. Bagi beberapa orang, buah juga dapat menjadi tambahan baik sebagai fruktosa gula alami dalam buah  yang tidak memerlukan insulin untuk diserap ke dalam sel-sel tubuh.
Sayuran tidak hanya baik dikonsumsi malam hari ketika seseorang diet, karena mengonsumsi sayuran yang tepat di pagi hari bisa membantu mencapai kadar gula darah ke tingkat normal sekaligus memberikan nutrisi penting. Kadar gula darah yang tinggi atau disebut dengan hiperglikemia ditandai dengan rasa haus yang meningkat, ingin buang air kecil terus, penglihatan yang sedikit kabur serta kelelahan.  Beberapa sayuran diketahui bisa membantu menurunkan atau menstabilkan kadar glukosa dalam darah. Hal ini karena sayuran mengandung serat sehingga bisa membantu menurunkan gula darah, Makanan yang diketahui mengandung serat larut bisa membantu menurunkan gula darah, seperti sayuran wortel, brokoli, kembang kol, buah bit, jamur tertentu serta sayuran hijau termasuk bayam dan kangkung.
Sayuran ini bisa dicampur dengan makanan sarapan pagi, misalnya mencampur telur dengan brokoli, asparagus dan sedikit keju cheddar, atau mengonsumsi telur rebus dan daun bayam. Selain itu sayuran ini juga bisa dijus, misalnya jus wortel, jus bit atau bayam. Sebaiknya hindari kacang polong, jagung atau labu di pagi hari. Jika konsumsi sayuran dalam kaleng maka baca label karena biasanya mengandung gula tambahan.
Bulan Ramadhan semakin dekat dan sebaiknya perhatikan pola makan saat berpuasa. Berpuasa selama 14 jam sebenarnya tak lantas membuat tubuh lemas asalkan mengatur pola makan seperti berikut :
Pola makan saat sahur
Saat sahur, setelah bangun tidur, makanlah makanan lengkap. Perbanyak sayur dan buah, minum air putih empat gelas hingga waktu imsak, dan hindari gula -termasuk teh manis. Saat sahur, makanlah makanan yang mengandung sumber karbohidrat kompleks, protein, dan lemak sehat. Mengonsumsi karbohidrat kompleks membuat penyerapan di saluran cerna lebih lambat sehingga tak mudah lapar.Jika banyak makan manis, termasuk teh manis, kadar gula darah memang akan melonjak naik namun akan cepat turun kembali. Siang menjelang sore tubuh sudah mulai lemas. Pola makan ini akan membantu tubuh Anda menjaga sumber energi dan menstabilkan gula darah. Meskipun saat berpuasa, gula darah cenderung akan turun namun tidak drastis dengan pilihan makanan yang tepat.
Pola makan saat berbuka puasa
Saat datang waktu berbuka, kadar gula darah semakin rendah. Sebaiknya segera berbuka untuk meningkatkan kembali energi agar tubuh tidak lemas. Makan dan minum yang manis saat berbuka sangat dianjurkan, namun pilih makanan dan minuman yang sehat. Ganti teh manis atau kolak dengan jus buah (sari buah) agar kadar gula naik dan tubuh kembali berenergi. Pilih buah tanpa serat karena tubuh butuh penyerapan yang cepat, yakni buah yang banyak airnya seperti jeruk, melon, dan semangka. Setelah berbuka dengan jus (sari buah) lanjutkan dengan makanan lengkap, dengan porsi yang sama seperti saat sahur.  (Cosmas Surya Pambudi)
Sumber :
http://id.wikipedia.org/wiki/Gula_darah
http://www.hd.co.id/info-medis/memelihara-kadar-gula-darah-yang-normal
http://majalahkesehatan.com/cara-mengukur-gula-darah-sendiri/
http://medicastore.com/penyakit/315/Hipoglikemia_kadar_gula_darah_rendah.html
http://www.jusnoniku.com/2011/08/tetap-energik-dan-sehat-selama-berpuasa.html
http://infopemanasanglobal.wordpress.com/2012/05/31/mencegah-gula-darah-rendah/
http://www.solopos.com/2012/lifestyle/kesehatan/gula-darah-turunkan-kadar-gula-darah-dengan-mengonsumsi-sayur-di-pagi-hari-169685
Sumber Gambar:
http://klinik-sehat.com/2009/10/26/atur-kadar-glukosa-darah-dengan-smbg/

24 komentar:

  1. numpang promo ya gan
    kami dari agen judi terpercaya, 100% tanpa robot, dengan bonus rollingan 0.3% dan refferal 10% segera di coba keberuntungan agan bersama dengan kami
    ditunggu ya di dewapk^^^ ;) ;) :*

    BalasHapus
  2. ingin mendapatkan uang banyak dengan cara cepat di f@ns*p0ker || add pin black.berry 55F97BD0
    segera dapatkan promonya dan menangkan uang jutaan rupiah hanya dengan minimal deposit 10.000
    ayo buruannn ditunggu apa lagi cepetan daftar ya ditunggu lo :* :* :*

    BalasHapus
  3. Hallo kami bandar online TOGEL dan Games Online dengan freechips setiap hari, dan Togel dengan 3 pasaran resmi ( Sydney, Singapure dan Hongkong ) dan juga menyediakan 11 games casino online dengan permainan menarik dari kami di Kelinci99 dengan minimal deposit hanya 20rb saja dan minimal withdraw 50rb dengan pelayanan cs kami 24 jam melayanin anda semua dengan proses tercepat dari kami proses tidak sampai 2 menit silahkan bergabung ya pin bb 2B1E7B84

    BalasHapus
  4. bosan tidak ada yang mau di kerjakan, mau di rumah saja suntuk,
    mau keluar tidak tahu mesti kemana, dari pada bingung
    mari bergabung dengan kami di ionqq^^com, permainan yang menarik dan menguras emosi
    ayo ditunggu apa lagi.. segera bergabung ya dengan kami...

    BalasHapus
  5. AJOQQ menyediakan permainan poker,domino, bandarq, bandarpoker, aduq, sakong dan capsa :)
    ayo segera bergabung bersama kami dan menangkan uang setiap harinya :)
    AJOQQ juga menyediakan bonus rollingan sebanyak 0.3% dan bonus referal sebanyak 20% :)

    BalasHapus
  6. DEWAPK^^ agen judi terpercaya, ayo segera bergabungan dengan kami
    dicoba keberuntungan kalian bersama kami dengan memenangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apa lagi segera buka link kami ya :) :) :* :*

    www.dewapk.com

    BalasHapus
  7. Promo www.Fanspoker.com :
    - Bonus Freechips 5.000 - 10.000 setiap hari (1 hari dibagikan 1 kali) hanya dengan minimal deposit 50.000 dan minimal deposit 100.000 ke atas
    - Bonus Cashback 0.5% Setiap Senin
    - Bonus Referal 20% Seumur Hidup
    || bbm : 55F97BD0 || WA : +855964283802 || LINE : +855964283802 ||

    BalasHapus
  8. agen365 menyediakan game : sbobet, ibcbet, casino, togel dll
    ayo segera bergabung bersama kami di agen365*com
    pin bbm :2B389877

    BalasHapus
  9. Hai semua nya kami BANDAR TOGEL KELINCI99 dengan bonus freechips setiap hari nya menawarkan 4 pasaran togel terbesar dan 12 games online yang bisa di mainkan dengan 1 userid saja loh yuk langsung merapat dan bermain bersama kami proses cepat akan kami berikan untuk member kami semua silahkan PIN ; 2B1E7B84 for info.

    BalasHapus
  10. Hanya disini semua permainan online bisa di mainkan dengan 1 userid saja loh ad Togel Poker idn play Sbobet Sabung Ayam dan masih banyak games online betting lain nya yang bisa anda mainkan disini dengan modal 20rb sj yukk segera daftar kan diri anda dan bergabung bersama kami hanya di DEWALOTTO*com dengan pelayanan Terbaik dan Terbonafit serta BO yang berpengalaman yuk segera bergabung.. bb 7BF59345

    BalasHapus
  11. Yuk bermain Togel dan 13 games dengan uang asli dan dapatkan bonus freechip 5000 setiap hari nya hanya di kelinci99*casino dengan pasaran SDY, SGP HKG dan TOTO Macau yang ada setiap hari nya kecuali SGP untuk selasa dan jumat libur yach, main dan menang kan uang TUNAI nya dengan proses cepat pelayanan ramah dan nyaman dari kami CS yang 24 jam melayanin anda semua yukk segera daftar dan bermain yach pin : 2B1E7B84

    BalasHapus
  12. Hanya disini semua permainan online bisa di mainkan dengan 1 userid saja loh ad Togel Poker idn play Sbobet Sabung Ayam Batu Goncang Tembak Ikan Slot dan masih banyak games online betting lain nya yang bisa anda mainkan disini dengan modal 20rb sj yukk segera daftar kan diri anda dan bergabung bersama kami hanya di DEWALOTTO*com dengan pelayanan Terbaik dan Terbonafit serta BO yang berpengalaman yuk segera bergabung.. bb 7BF59345

    BalasHapus
  13. Untuk mempermudah kamu bermain guys ajoqq menghadirkan 7 permainan hanya dalam 1 ID 1 APLIKASI guys,,,
    dimana lagi kalau bukan di ajoqq,,, Pin BB: 58cd292c

    BalasHapus
  14. ingin wujudkan impian anda , raih kesempatan dan menangkan ratusan juta rupiah hanya di ionqq,silakan invite
    pin bb#58ab14

    BalasHapus
  15. I0nQQ*C0m
    agen terbesar dan terpercaya di indonesia
    segera daftar dan bergabung bersama kami.

    BalasHapus

  16. I0nQQ*C0m
    agen terbesar dan terpercaya di indonesia
    segera daftar dan bergabung bersama kami.

    BalasHapus
  17. AJO_QQ poker
    kami dari agen poker terpercaya dan terbaik di tahun ini
    Deposit dan Withdraw hanya 15.000 anda sudah dapat bermain
    di sini kami menyediakan 7 permainan dalam 1 aplikasi
    - play aduQ
    - bandar poker
    - play bandarQ
    - capsa sunsun
    - play domino
    - play poker
    - sakong
    di sini tempat nya Player Vs Player ( 100% No Robot) Anda Menang berapapun Kami
    Bayar tanpa Maksimal Withdraw dan Tidak ada batas maksimal
    withdraw dalam 1 hari.Bisa bermain di Android dan IOS,Sistem pembagian Kartu
    menggunakan teknologi yang mutakhir dengan sistem Random
    Permanent (acak) | pin bb : 58cd292c "

    BalasHapus
  18. ayo segera daftarkan diri anda di www,ionQQ,com
    nikmati bonus referal 20% dan cash back 0.3% setiap minggunya
    pin BB : 58ab14f5

    BalasHapus

  19. bosan tidak tahu mesti mengerjakan apa ^^
    daripada begong saja, ayo segera bergabung dengan kami di
    F*A*N*S*P*O*K*E*R cara bermainnya gampang kok hanya dengan minimal deposit 10.000
    ayo tunggu apa lagi buruan daftar di agen kami ^^

    BalasHapus
  20. mari segera bergabung dengan kami.....
    di ajoqq.club...
    segera di add black.berry pin 58CD292C.
    WwW-AJoQQ.club| bonus rollingan 0,3% | bonus referral 20% | minimal deposit 15000

    BalasHapus
  21. I0nQQ*C0m
    agen terbesar dan terpercaya di indonesia
    segera daftar dan bergabung bersama kami.
    p1n bb:*58ab14f5

    BalasHapus
  22. DAFTAR GRATIS di IonQQ |dot| COM
    Tunjukkan kemahiran anda bersama jutaan member lainnya di IONQQ 1ID bisa main Pok3r*D0min099*BandarQ*BandarP0ker,,,
    Hanya Bermodal Deposit minimal Rp 20.000,- saja sudah bisa bermain 4 permainan di IONQQ ,,,

    BalasHapus
  23. AYO Bergabung Bersama AJOQQ | Menawarkan Berbagai Jenis Permainan Menarik.
    1 ID untuk 8 Permainan Poker, Domino, Capsa Susun, BandarQ, AduQ, Bandar Poker, Sakong, Bandar66 ( NEW GAME!! )
    Dapatkan Berbagai Bonus Menarik..!!
    - Bonus Cashback 0.3%. Dibagikan Setiap hari SENIN
    - Bonus referral 20% SELAMANYA
    - Minimal Deposit dan Withdraw hanya 15 rb Proses Aman & cepat
    - 100% murni Player vs Player ( NO ROBOT )
    Pin BB: 58cd292c
    website : www.ajoqq.org

    BalasHapus
  24. agen poker terbesar dan terpercaya IONQQ. pin BB : 58ab14f5
    silahkan daftar dan dapatkan keuntungan yang besar dengan bermain di IONQQ.GAMES

    BalasHapus